Pengaruh Kepercayaan, Manfaat, Dan Kemudahan Terhadap Minat Pengguna Aplikasi Investasi Online

Sapsuha, Wahyuni (2023) Pengaruh Kepercayaan, Manfaat, Dan Kemudahan Terhadap Minat Pengguna Aplikasi Investasi Online. Ringkasan Skripsi thesis, STIE YKPN.

[img] Text
111830218_ringkasan_30218_WAHYUNI.pdf

Download (734kB)

Abstract

Perkembangan teknologi saat ini sudah sangat pesat pada bidang ekonomi yang mendorong perkembangan pada sektor investasi yakni melalui penyediaan layanan dalam berinvestasi online. Studi ini bermaksud guna menganalisis berbagai factor yang berkorelasi pada minat pengguna aplikasi investasi online yakni kepercayaan manfaat kemudahan terhadap minat pengguna aplikasi online. Data yang diterapkan yakni data primer berupa angket yang disebarkan kepada 106 responden yang ditentukan melalui purposive sampling. Studi ini menerapkan model TAM. Temuan studi ini memperlihatkan kepercayaan, kemudahan tidak berpengaruh terhadap minat pengguna aplikasi investasi sedangkan manfaat berpengaruh terhadap minat.

Item Type: Thesis (Ringkasan Skripsi)
Additional Information: Skripsi dengan call number SAP P 7724/2023
Uncontrolled Keywords: kepercayaan, manfaat, kemudahan, minat pengguna aplikasi investasi online
Subjects: AKUNTANSI > Investasi
Divisions: Program Sarjana > Ringkasan Skripsi Akuntansi
Depositing User: Unnamed user with email webmaster@stieykpn.ac.id
Date Deposited: 26 May 2023 07:25
Last Modified: 26 May 2023 07:25
URI: http://repositorybaru.stieykpn.ac.id/id/eprint/1120

Actions (login required)

View Item View Item