Arimbi, Dea Febi (2020) Pengaruh Digital Marketing terhadap Minat Beli Konsumen (Studi Kasus pada Pengguna Aplikasi SHOPEE). Ringkasan Skripsi thesis, STIE YKPN.
![]() |
Text
RINGKASAN SKRIPSI Dea Febi Arimbi - 311729934.pdf - Published Version Download (730kB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kombinasi merek, berbagi konten, komunikasi, dan keterlibatan dalam digital marketing terhadap minat beli konsumen pada pengguna aplikasi SHOPEE. Dalam penelitian ini penulis menggunakan sampel sebanyak 100 responden, responden tersebut adalah pengguna aplikasi SHOPEE yang sudah pernah melakukan transaksi pembelian. Sifat data yang digunakan yaitu data kuantitatif, sumber data yang digunakan yaitu data primer, dan metode pengumpulan data pada penelitian ini yaitu menggunakan kuesioner. Pengujian yang digunakan untuk menguji instrumen penelitian berupa uji validitas dan uji reliabilitas. Adapun teknik analisis data menggunakan statistika deskriptif, uji asumsi klasik, dan analisis regresi berganda. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa variabel independen (Kombinasi Merek, Berbagi Konten, Komunikasi, dan Keterlibatan) dapat menjelaskan variabel dependen minat beli konsumen. Berdasarkan hasil uji hipotesis secara parsial variabel independen (Kombinasi Merek, Berbagi Konten, Komunikasi, dan Keterlibatan) berpengaruh secara signifikan dan positif terhadap minat beli konsumen.
Item Type: | Thesis (Ringkasan Skripsi) |
---|---|
Additional Information: | Skripsi dapat dibaca di Perpustakaan dengan call number ARI p 6618/2020 |
Uncontrolled Keywords: | digital marketing, minat beli konsumen |
Subjects: | AKUNTANSI > Sistem Informasi Akuntansi |
Divisions: | Program Sarjana > Ringkasan Skripsi Akuntansi |
Depositing User: | Pustakawan STIE YKPN |
Date Deposited: | 17 Mar 2020 07:27 |
Last Modified: | 18 Mar 2020 03:29 |
URI: | http://repository.stieykpn.ac.id/id/eprint/767 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |